Industri di Indonesia semakin berkembang sejak beberapa tahun terakhir. Bukan hanya dari sisi jumlah startup yang semakin banyak, tetapi juga manfaat yang dihasilkan dari industri ini. Saat ini Indonesia memiliki empat startup dengan title unicorn, yakni Traveloka, OVO, Tokopedia, Bukalapak, serta satu decacorn yakni Gojek. Unicorn merupakan istilah untuk startup dengan valuasi lebih dari USD 1 miliar, sedangkan decacorn memiliki valuasi USD 10 miliar.
Sepanjang tahun ini, ada beberapa kisah menarik di industri startup Tanah Air. Mulai dari ekpansi bisnis, hingga mundurnya para CEO. Berikut ini mengenai beberapa kisah menarik di industri startup sepanjang 2019:
Sumber Disini